Baik langsung saja pada kesempatan ini saya akan share sebuah aplikasi agenda kegiatan bulan ramadhan online. Aplikasi ini dibuat menggunakan google form dan addons autocrat.
Diharapkan dengan aplikasi ini dapat mudah digunakan oleh siswa dan guru. Lebih praktis untuk siswa dan juga guru dalam memantau siswa-siswinya saat bulan ramadhan yang penuh berkah.
Seperti yang kita ketahui bahwa saat ini sedang terjadi wabah covid-19 semoga kita dapat melakukan anjuran dan himbauan para ulama untuk memutus mata rantai covid-19
Share untuk siswa,
Buku Agenda Ramadhan Online
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Anak-anak ku yang sholeh dan sholehah. Semoga kita semua, ayah dan bunda selalu sehat dan kuat ya naak, biar kita bisa menjalankan puasa ramadhan ini sampai dengan selesai. Aammiin yaa robb.
Anak- anak ku Berbeda dengan Buku Agenda Ramadhan pada tahun sebelumnya, kali ini kami hadir dengan versi on line. Supaya anak-anak dapat mengisi buku ini dengan praktis, mudah dan menyenangkan.
Cara pengisian:
1) Isi jurnal pada hari ke dua
2) Isikan dengan jujur
Link isi jurnal:
1) Jurnal Harian: https://forms.gle/P2MXtg4bbEhGs6EB6
2) Cover Buku: https://forms.gle/mf4XyBqW8jJhf2ev5
3) Sholat Jumat: https://forms.gle/mUwfcsqMvjTqTF8M6
4) Zakat Fitrah: https://forms.gle/rRvvsVq53uBBhAzm6
5) Sholat Idul Fitri: https://forms.gle/QdJMZeYjZLm4VscJ8
Ayo dapatkan berkah Ramadhan....
Wasslamulaikum Wr. Wb.
Share untuk guru,
Berikut ini link data Aplikasi Online Agenda Kegiatan Ramadhan
Data Jurnal Harian: https://docs.google.com/spreadsheets/d/1QPXUI7qTxSqICFoamuuS8qXfg0k4_gTULDebEaGy4TM
Data Sholat Jumat: https://docs.google.com/spreadsheets/d/1x0Px2OKQcQXOVsfnXq_-L776yPVU8hRV8rBU00onzt8
Data Zakat Fitrah: https://docs.google.com/spreadsheets/d/1x0Px2OKQcQXOVsfnXq_-L776yPVU8hRV8rBU00onzt8
Data Sholat Idul Fitri: https://docs.google.com/spreadsheets/d/1P8aCQIvay0DhKcm6BG4EPxLYhukAg7DudK5y8XN3OKQ
Folder Kegiatan Harian: https://drive.google.com/open?id=1WBUpPbyMPWcTSBw5axyDAB26YI2WEuqi
Folder Sholat Jumat: https://drive.google.com/open?id=119tAvL0YHZMeBWG-KovkJqdqSv7JREiM
Folder Zakat Fitrah: https://drive.google.com/open?id=12GHNYGeoSucRAeyK12PPHQHPSh5sLkci
Folder Sholat Idul Fitri: https://drive.google.com/open?id=1WBUpPbyMPWcTSBw5axyDAB26YI2WEuqi
Gabung di grup Guru PAI: https://chat.whatsapp.com/Eztk35v0qtXI9xVZDfyJ5Y
Ibadah juga perlu diberi motivasi dan semangat,
Ayo kita mengajak ke hal kebaikan, dan semoga menjadi ladang amal ibadah. Amiin
Demikian yang bisa kami share pada kesempatan ini semoga bermanfaat.
Selamat menjalankan Ibadah di bulan Ramadhan,
Wassalamualaikum Wr. Wb.
=======================
Kami tawarkan jika Anda berminat untuk membuatnya sendiri untuk Sekolah Anda, manfaatnya:
1. Data yang masuk hanya untuk sekolah sendiri
2. Menggunakan password agar sekolah lain tidak bisa ikut mengisi.
3. Memudahkan pemantauan peserta didik.
Lebih lanjut silahkan kirim SMS dengan format #Agenda #Nama Anda kirim ke: 08 96 71 60 42 07
0 Komentar
1. Silahkan berkomentar yang berkaitan dengan topik postingan.
2. Gunakan bahasa Indonesia yang baik.
3. Komentar Anda kami baca, maaf jika tidak dibalas.